BPBD Kota Serang melaksanakan pendistribusian bantuan Air bersih untuk desa yang terdampak kekeringan akibat kemarau panjang di Kec. Kasemen, yaitu di Lingk. Btn cengkok Rt.18/02 Kel.margaluyu 1 tengki (5000 ltr), Lingk. Kendal Rt.09/03 Kel.Margaluyu 1 tengki (5000 ltr) dan lingk. Manggerong Rt.04/04 Kel.sawah luhur 2 tengki (10000 ltr). Total: 4 Tengki- 20.000 Liter.